You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Petugas Berhasil Padamkan Kebakaran Ruko di Pisangan Lama
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Kebakaran Sebuah Ruko di Jalan Pisangan Lama 2 Berhasil Dipadamkan

Kebakaran sebuah ruko di Jalan Pisangan Lama 2, Pisangan Timur, Pulogadung, Jakarta Timur berhasil dipadamkan. Dugaan sementara kebakaran dipicu hubungan arus pendek listrik.

Dugaan sementara kebakaran terjadi akibat hubungan arus pendek listrik

Kasi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan Sudin Pennggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, dugaan sementara kebakaran dipicu hubungan arus pendek listrik.

"Dugaan sementara kebakaran terjadi akibat hubungan arus pendek listrik. Tidak ada korban jiwa," kata Gatot.

Anies Minta Warga Antisipasi Kebakaran Akibat Listrik

Informasi yang diterima, kebakaran terjadi sekitar pukul 08.55. Untuk memadamkan kobaran api, pihaknya mengerahkan 12 unit mobil pemadam kebakaran. Dalam waktu sekitar satu jam, api berhasil dipadamkan petugas. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2319 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1279 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1027 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye980 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye894 personAldi Geri Lumban Tobing